Fri. Sep 13th, 2024
Ammar Zoni Segera Bebas,Tidak Luput dari Peran Sang IstriAmmar Zoni Segera Bebas,Tidak Luput dari Peran Sang Istri

Aktor Ammar Zoni merasa sangat bersyukur meski divonis 7 bulan penjara terkait kasus penyalahgunaan narkoba. Dimana sebelumnya dirinya diketahui akan divonis selama setahun. Namun masa hukumannya tersebut dikurangi oleh orang pengadilan. Karena penguruangan hukuman tersebut dirinya merasa sangat bersyukur.

Hal ini dikarenakan, dirinya yang tidak akan tidak lama lagi bakal bebas. Dimana diketahui dirinya telah ditahan dan direhabilitasi sejak Maret 2023 lalu. “Alhamdulliah hukumannya berkurang jadi penahanan dan rehabilitasi ini hanya sampai tujuh bulan saja.” Ungkap Ammar kepada awak media.

Seperti yang sudah diketahui sebelumnya bahwa pria berusia 30 tahun ini dihukum dan ditahan karena kasus yang terkait penggunaan obat-obat terlarang. Dimana dari kasus tersebut dirinya beberapa kali melakukan sidang di pengadilan. Untuk sidang yang pertama digelar oleh dirinya ia mendapatkan hukuman selama setahun.


Namun aktor yang satu ini dengan penguasa hukumnya melakukan banding kepadan pengadilan. Hal ini ia lakukan karena mengingat sang istri terutama anaknya yang masih kecil,masih menunggu kepulangan dirinya. Hal tersebut lantas membuat pengadilan melakukan pengurangan hukuman terhadap dirinya. Dimana dirinya mendapat hukumannya hanya dengan 7 bulan penahanan dan rehabilitasi.

Vonis penahanan tersbeut disampaikan pada sidang yang dilaksanakan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan yang berlangsung pada 26/9/2023.

Tidak Luput dari Peran Sang Istri


Aktor yang berusia 30 tahun ini mengaku bahwa pengurangan penahanan dirinya tersebut tidak luput dari peran istri yang selalu mendukung dan mendoakan dirinya. ” Alhamdulliah makasi semuanya atas doanya. Terutama keluarga dan istri saya yang selalu mendoakan saya dalam proses keberlangsungan sidang ini.” Ungkap pria berusia 30 tahun ini.

Sebelumnya diketahui bahwa Ammar ditangkap di lokasi rumahnya tepatnya dibagian teras rumahnya. Yang diketahui dirinya ditangkap bersama sang supir atas dugaan penyalahgunaan obat-obat terlarang. Tidak hanya kali ini saja,pada tahun 2017 silam dirinya juga pernah ditangkap atas kasus yang sama. Namun untuk kasus kali ini pengadilan memberikan pengurangan hukuman terhadap dirinya.

Baca Juga : Hubungan Nathalie Holscher Kandas,Yogi Ilham: Belum Jodohnya